Mabes Polri Berikan Pendidikan Antikorupsi Kepada Mahasiswa di Bombana
Markas Besar Kepolisian Republik (Mabes Polri) Indonesia memberikan pendidikan antikorupsi kepada mahasiswa Program Studi Akuntansi Sektor Publik (ASP) Politeknik Bombana (Polina) yang digelar di Gedung Utama Tanduale, Kantor Bupati Kabupaten Bombana, Sulawesi Tenggara pada Sabtu (24/2/2024). Kegiatan tersebut digelar dalam bentuk Seminar Nasional Pendidikan Antikorupsi. Tak main-main, mantan Ketua Wadah Pegawai KPK dan mantan Penyidik [...]