Polisi Limpahkan ASN-Eks Anggota DPRD Tersangka Korupsi Bansos Dumai ke Jaksa
Polres Dumai melimpahkan berkas dan tersangka kasus korupsi dana bantuan sosial ke Kejaksaan Negeri Dumai. Kedua tersangka bernama Riski dan Syufri Agus akan segera disidangkan. Pelimpahan berkas perkara dan tersangka atau Tahap II dilakukan hari ini. Kedua tersangka dilimpahkan ke Korps Adhiyaksa dan tetap ditahan. "Hari ini kami melimpahkan berkas perkara dua tersangka korupsi R [...]